Laman

orang pintar lagi maen komputer

orang pintar lagi maen komputer
sukses

Kamis, 17 Maret 2011

TIPS BERTEMAN DENGAN MANTAN PACAR

1.Tidak ada lagi chemistry karena alasan kita untuk menjalin pertemanan dengan mantan kekasih adalah diantara anda dan pasangan anda sudah tidak ada lagi chemistry.

2.Membuat kesepakatan antara anda dan pasangan untuk tetap menjalin pertemanan walaupun semuanya usai.

3.Menghilangkan rasa canggung dalam diri anda dan pasangan anda setelah semuanya tidak ada lagi ikatan  hubungan untuk masalah ini mungkin anda membutuhkan waktu jeda 180 derajat yang tadinya khusus menjadi lebih umum.

4.Tidak ada lagi rasa cemburu antara anda dan pasangan anda karena kalau ini terjadi bisa membuat hubungan pertemanan anda tergangu karena rasa cemburu terhadap pasangan anda pasti kelihatan gelagatnya karena kecendrungan anda untuk tetap berjalan dengannya.

5.Sadar posisi anda sekarang dan bisa menempatkan posisi pada yang benar,misalnya mengurangi pertemuan dan menghubungi melalui teleponataupun sms.

6.Bersedia dengan tulus membantu si dia untuk mencarikan pasangan baru yang bsa membahagiakan dia,misalnya memberi masukan atau kenalan kerabat anda yang menurut anda itu bsa menjaga mantan anda dan bsa membahagiakannya...

TULISAN : TEGUH TRIAMBODO

Tidak ada komentar:

Posting Komentar